Berita Desa
-
Pertanggungjawaban APBDEs 2019
17 Februari 2020 11:01:54 WIBRealisasi pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2019 : Pendapatan Desa : a. Pendapatan : Rp 199,650,000,00 b. Transfer : Rp 2,170,015,450,00 c. Pendapatan lain-lain ..selengkapnya
-
Peresmian Cor Rabat Jalan Bali-Mendak oleh Bupati
03 November 2019 17:34:37 WIBSIDA_GIRISEKAR. Upacara penutupan Tentara Mangunggal Membangun Desa (TMMD) ke 106 Sengkuyung tahap III Tahun Anggaran 2019 oleh Kodim 0730 Gunungkidul dihadiri oleh Bupati Gunungkidul, Badingan, S.Sos bersama wakil ketua DPRD Kabupaten Gunungkidul (31/10) di Lapangan Tlogo Gede Girisekar Panggang. Dalam ..selengkapnya
-
Pembukaan TMMD oleh Wakil Bupati
03 Oktober 2019 08:34:19 WIBSIDA_GIRISEKAR. Upacara pembukaan Tentara Mangunggal Membangun Desa (TMMD) ke 106 Sengkuyung tahap III Tahun Anggaran 2019 oleh Kodim 0730 Gunungkidul dibuka oleh Wakil Bupati Gunungkidul, Dr. Imawan Wahyudi (2/10) di Lapangan Tlogo Gede Girisekar Panggang. Dalam acara tersebut, dihadiri dari unsur Forkompimda, ..selengkapnya
-
TENTARA MANUNGGAL MEMBANGUN DESA ( TMMD )
17 September 2019 14:47:31 WIBTentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) bekerja sama dengan Kementerian Sosial (Kemsos) melaksanakan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang ke-105 tahun. Salah satunya adalah Desa Girisekar Kec. Panggang yang menjadi sasaran Program TMMD tahun ini, Hari ini 17 september 2019 diadakan ..selengkapnya
-
Serah terima BPD, masih ada PR yang belum selesai.
17 September 2019 08:35:25 WIBSIDA_GIRISEKAR. Seiring berakhirnya masa jabatan Badan Permusyawaratan Desa (BDP) periode 2013/2019 se Kecamatan Panggang pada tanggal 12 September 2019, maka Girisekar sudah mempunyai anggota BPD terlantik. Yang sebelumnya di ketuai oleh Ngamari dari Padukuhan Mendak, untuk periode 2019/2025 juga masih ..selengkapnya
-
Ekamas 2002 Berbagi Kebahagiaan
15 September 2019 19:24:30 WIBSIDA_GIRISEKAR. Permasalahan sosial di masyarakat pasti tidak akan pernah selesai. Terutama hidup di masyarakat pedesaan. Dari hal-hal yang seperti ini, para Alumni SMA 1 Wonosari angkatan 2002 dengan di koordinatori Surya berhasil menyalurkan bantuan droping air bersih kepada warga masyarakat ..selengkapnya
-
Gebyar PAUD dan Festival Dolanan Anak 2019
02 September 2019 11:25:48 WIBSIDA_GIRISEKAR. Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang tahun (HUT RI) ke -74 Republik Indonesia, Desa Girisekar melalui anggaran APBdes melaksanakan kegiatan Gebyar PAUD dan Festival Dolanan Anak. Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menjadikan ajang silaturrahmi sekaligus sebagai ajang komunikasi ..selengkapnya
-
Idul Adha 2019 Desa Girisekar
12 Agustus 2019 10:18:32 WIBIdul Adha merupakan hari raya Islam yang diperingati sebagai hari libur nasional di Indonesia. Hari raya ini dikenal juga dengan nama Hari Raya Kurban. Idul Adha diperingati setiap tanggal 10 bulan dzulhijjah, yang merupakan bulan terakhir tahun Hijriah dalam penanggalan Islam. Makna Ibandah Kurban diambil ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pembinaan Pamong Kalurahan Se Kapanewon Panggang Tahun 2025
- Pengumuman Cuti Bersama Kalurahan Girisekar
- Menjalin silaturahmi di bulan Ramadhan yang penuh berkah
- Selamat Menunaikan ibadah puasa kepada seluruh warga Masyarakat Girisekar
- Inalillahi wa innailaihi roji'un
- PERATURAN KALURAHAN TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2025
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2025